Penjabat Walikota Ambon Serahkan Sapi Kurban di Masjid Alfatah Ambon

Lepanews.com, Penjabat Walikota Kota Ambon menyerahkan satu ekor sapi kurban diterima langsung kepada imam besar masjid Al fatah Ambon Kamis 28 Juni 2023 bertempat di mesjid Al Fatah.

Terkait pemberian hewan kurban yang di berikan Pemerintah Kota Ambon, semua berjumlah 70 ekor yang terdiri dari 35 Sapi dan 35 kambing hewan dan itu, kami berikan kepada imam mesjid dan pengurus mesjid yang tersebar di lima kecamatan di Kota Ambon, “ungkap Pj Walikota Ambon Bodewin Wattimena.

Hari ini pertama kami menyerahkan di Masjid Alfatah sebagai bentuk komitmen kami untuk merawat persaudaraan yang dilandasi oleh semangat yang didasarkan pada tali persaudaraan untuk memperkuat kerukunan bersama, dalam kehidupan bersama-sama,”kata Walikota.

Bodewin menyampaikan kehidupan kita beragama memperingati hari-hari besar keagamaan ini semakin dimaknai nilai-nilainya utama, dan itu dapat memberi makna kita sebagai umat kristiani, bahwa kasih persaudaraan kerelaan berkorban adalah nilai-nilai dasar keagamaan yang tidak saja di dalam implementasikan secara nyata di dalam bentuk kehidupan bersama yang saling menopang dan nilai-nilai utama menjadi nilai-nilai dasar untuk membangun kehidupan bersama,”ungkapnya.

Tambahnya juga dalam hari raya idul Adha 1444 Hijriah Tahun 2023 Masehi kita harus membangun hubungan kemanusiaan yang juga inspirasi, sebab dul Adha sesungguhnya memberi makna untuk memperkuat kepekaan dan kepedulian kepada sesama memperkuat peradaban.

Sebab itu, Kemanusiaan yang adil dan tentu kepedulian dan kepada saudara-saudara yang ini secara bersama-sama.

Oleh karena itu, kita untuk memperkuat memberi makna untuk memperkuat kepekaan dan kepedulian kepada sesama memperkuat tali persaudaraan atau antar umat beragama dan juga telah bersama-sama dan terbentuknya solidaritas dalam rangka merawat hidup persaudaraan,” ujar Wattimena tutup. (*

 

 

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *